Jelang Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Berinteraksi dengan pemuda Lahirkan Kondisi Aman

    Jelang Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Berinteraksi dengan pemuda Lahirkan Kondisi Aman
    Jelang Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Berinteraksi dengan pemuda Lahirkan Kondisi Aman

    PANGKEP -   Bhabinkamtibmas Polsek liukang Tangaya BRIPTU Hasalim, terus aktif dalam menjalin komunikasi dengan para pemuda Pulau Sabaru Kecamatan Liukang Tangaya. Kamis (09/05/24)

    Hal ini di laksanakan jelang Pilkada serentak termasuk Pangkep di November 2024 dan juga bertujuan untuk mempererat hubungan antara kepolisian dengan generasi muda demi terciptanya kondisi aman dan Pilkada damai.

    Dalam kunjungan rutinnya, Bhabinkamtibmas secara langsung mendatangi tempat-tempat berkumpul pemuda untuk berdialog dan mendengarkan aspirasi mereka.

    Kunjungan terbaru dilakukan oleh BRIPTU Hasalim, yang bertatap muka dengan sejumlah pemuda di lapangan sepak bola lokal. Dalam pertemuan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan mereka serta memberikan sosialisasi tentang program-program pencegahan kriminalitas yang sedang dilakukan oleh kepolisian.

    Kapolsek Liukang Tangaya AKP Nompo SH MH Menanggapi kunjungan tersebut, para pemuda mengapresiasi inisiatif Bhabinkamtibmas untuk mendekatkan diri kepada mereka. Mereka menyambut baik ajakan untuk berpartisipasi aktif dalam menjaga keamanan lingkungan serta berjanji untuk turut mendukung upaya pencegahan kriminalitas yang digalakkan oleh kepolisian.

    Kunjungan Bhabinkamtibmas ke para pemuda tidak hanya menjadi momen untuk memberikan himbauan keamanan, tetapi juga menjadi kesempatan bagi kedua belah pihak untuk saling memahami dan bekerja sama demi menciptakan lingkungan yang lebih aman dan kondusif bagi semua pihak. Tambah AKP Nompo SH MH ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Polri Peduli Wilayah Terpencil,  Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Pantau Pelaksanaan UAS, Kepsek SMPN 2 Labakkang...

    Berita terkait

    Kepsek SDN 14 Bonto Bonto Marang Ismail:  Pembinaan Karakter Kesopanan Terhadap Siswa di Jum'at Religi
    Pangdam XIV/Hsn Totok Imam Santoso Gelar AKS Tersebar  Kodam XIV/Hsn Tahun 2023 dan Launching Bedah Halaman Masyarakat
    Ketua Pusat Kajian Kejaksaan Fakultas Hukum UNHAS: Upaya Koruptor Amputasi Kewenangan Kejaksaan Akan Gagal
    Kapolsek Minasatene Pimpin Langsung PAM Peletakan Batu Pertama Pembangunan Baznas Institute Bontolangkasa
    Jaga Kamtibmas di Pulau Kapoposan Bali, Bhabinkamtibmas Aipda Zainal Rutin Kunjungi Warga
    Soal Dana Pensiun,  PT Semen Tonasa Lakukan Penandatanganan Perjanjian Kerjasama dengan PT Bank Tabungan Persada Indonesia
    Personil Polsek Liukang Tangaya Aktifkan Sosialisasi Call Center 110 kepada Warga 
    Tingkatkan Keamanan Warga, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Aktif Kunjungi Warga Binaan
    Gelar Jumat Curhat, Kapolres Pangkep Dengarkan Langsung Curhatan Warga di Desa Panaikang 
    Pantau Harga Bahan Pokok, Babinsa Koramil 1421-04/Labakkang Kunjungi Pasar Erasa. 
    Pengelolaan Kinerja Guru dan Kepala Sekolah Lewat PMM, Kepsek SDN 5 Padangtangalau Balocci Gelar  Pertemuan
    Gelar Press Release, Kejaksaan Negeri Pangkep Usut di Duga Tindak Pidana Korupsi Penyalahgunaan Rekening dan Kredit Nasabah BRI Cabang Pangkep 2016- 2022.
    Ketum Persaja Pusat Amir Yanto Buka Seminar Potensi Anak Tahun 2023
    Jelang Hari Kemerdekaan, Bhabinkambtibmas Polsek Liukang Tangaya Berbagi  terhadap Warga Kurang Mampu
    Demi ketersediaan BBM di SPBU laikang, Bhabinkamtibmas Polsek Ma'rang Pantau SPBU

    Rekomendasi berita

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara

    Tags